Pilihan Editor
Berita Features Pilihan Editor

WARDANIMAN LAROSA RAIH GELAR DOKTOR

INFONAWACITA.COM, JAKARTA – Pengacara Kondang Wardaniman Larosa menjalani sidang promosi doktor di Universitas Trisakti hari ini. Sidang digelar di Gedung Univeritas Trisakti, Menara Anugrah, Jakarta Selatan. Sabtu (5/8) Wardaniman resmi menyandang gelar Doktor Hukum setelah dinyatakan penguji sidang Dr. Endang Pandamsari, S.H., CN., M.H. dan sekaligus sebagai ketua Doktor Ilmu Hukum Fakultas Hukum Universitas Trisakti.

Read More
Berita Daerah Pilihan Editor

Hari Media Sosial, Olifiansyah Berikan Pesan Agar Gunakan Media Sosial Secara Bijak

INFONAWACITA.COM, MALANG – Hari Media Sosial diperingati pada 10 Juni setiap tahunnya sebagai upaya untuk meningkatkan edukasi bagaimana bermedia sosial dengan bijak. Peringatan ini menjadi momentum penting agar dapat merefleksikan dan mengajak semua pengguna media sosial di Indonesia untuk menjadi lebih bijak dalam penggunaannya. Berbagai platform media sosial di dunia, Indonesia merupakan peraih popularitas tertinggi,

Read More
Berita Daerah Pilihan Editor

Gelar SKW, SPRI Tomohon Diapresiasi Wali Kota

INFONAWACITA.COM, TOMOHON – Wali Kota Tomohon, Caroll J.A. Senduk, S.H., memberikan apresiasi kepada Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Serikat Pers Republik Indonesia (SPRI) Kota Tomohon, setelah sukses menggelar Sertifikasi Kompetensi Wartawan (SKW) yang dilaksanakan di Graha Sky Hotel, Senin (20/03/2023). “Atas nama Pemerintah Kota (Pemkot) Tomohon menyampaikan apresiasi dan banyak selamat kepada rekan-rekan wartawan biro Tomohon

Read More
Berita Features Pilihan Editor

Jadikan Masa Depan Berkelanjutan Sebagai Dasar Inovasi, Hyundai Sustainable Space Hadir di IIMS 2023

INFONAWACITA.COM, Jakarta – PT Hyundai Motors Indonesia (HMID) terus mengusung visi global ‘Progress for Humanity’, sebagai dasar dari setiap inovasi yang dilakukan di Indonesia untuk berkontribusi bagi masa depan yang berkelanjutan. Mulai dari produk yang dihadirkan, hingga memanfaatkan 70% sisa bahan dari pabrik untuk membangun Hyundai Sustainable Space di Indonesia International Motor Show (IIMS) 2023 yang berlokasidi Hall D, JIEXPO Kemayoran, Jakarta(21/02/23). Inisiatif

Read More
Berita Features Pilihan Editor

Tegaskan Komitmen After Sales, Hyundai Motors Indonesia Luncurkan Program ‘Hyundai Genuine Parts Availability 24 Hours Guarantee or Free’ di IIMS 2023 

INFONAWACITA, Jakarta – PT Hyundai Motors Indonesia (HMID) (20/02/23) meluncurkan program Hyundai Genuine Parts Availability 24 Hours Guarantee or Free kepada seluruh pelanggan Hyundai di Tanah Air pada perhelatan Indonesia International Motor Show (IIMS) 2023 di JIExpo, Jakarta. Program tersebut menjamin ketersediaan suku cadang di seluruh jaringan dealer Hyundai di Indonesia bagi seluruh pelanggan.  Programini memberikan jaminan 111 item Hyundai

Read More